Senin, 05 Oktober 2015

FAKTA HYUN BIN





1.Hyun Bin pernah dijuluki “Artis Kilat” karena dalam waktu hanya satu tahun ia sudah menjadi bintang baru yang paling bersinar.

2.Waktu kecil, Hyun Bin bercita-cita ingin menjadi seperti seniornya Ahn Sung Kid an Choi Min Soo yaitu menjadi seorang polisi yang rela mengorbankan diri demi keadilan.

3.Ketika kelas 1 SMA, ia mendapat aplaus dari penonton di sebuah pertunjukan drama. Sejak itu ia mulai mempunyai impian untuk menjadi actor.

4.Tanpa sepengetahuan orang tuanya, Hyun Bin mengikuti kelas drama di perpustakaan.

5.Setelah ketahuan mengikuti kelas drama, ia mendapat larangan keras dari orang tuanya. Hingga suatu saat orang tuanya merestui setelah Hyun Bin lolos ujian seleksi Joong Ang University Jurusan Drama.

6.Hyun Bin suka menambah embel-embel “aktor” di depan namanya (hehehe~ jadi inget akun twitternya Lee Min Ho ~ActorLeeMinHo dan Kim Bum ~ActorKimBum)

7.Ia merasa beruntung menjadi actor adalah ketika bisa mencoba kehidupan yang belum pernah ia alami (ya iyalah, kan kalo jadi actor bisa jadi siapa aja sesuai script)

8.Setelah namanya meledak lewat “My Name Is Kim Sam Soon / My Lovely Sam Soon”, Hyun Bin mulai kehilangan privasinya. Sebab kemana-mana selalu dibuntuti fans bahkan ketika jalan-jalan, tetapi ia merasa senang dengan semua itu.

9.Di “My Name Is Kim Sam Soon / My Lovely Sam Soon” Hyun Bin mengaku mendapat 105 pukulan dalam adegan film. Ia juga mengatakan berakting dipukuli lebih enak dari pada berakting memukuli orang ( ha?????? Yakin tuh???? )

10.Di “My Name Is Kim Sam Soon / My Lovely Sam Soon”, ketika adegan Hyun Bin bermain piano dengan lagu Over The Rainbow, itu ia lakukan sendiri tanpa stuntman.

credit : Avrilend’s
http://intankusuma.wordpress.com/2011/09/08/fakta-hyun-bin/





Tidak ada komentar:

Posting Komentar